• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Bentuk Persamaan Garis Lurus dan Grafiknya

Video solusi : Grafik persamaan 3x - 2y = 12 dan 5x + y = 7 berpotongan di titik (p,q). Nilai 4p + 3q = .... A. 17 B. 1 C. -1 D. -17

Teks video

Di sini diberitahu bahwa grafik persamaan 3 X min 2 Y = 12 dan 5 x + y = 7 berpotongan di titik P koma Q berarti mereka akan berpotongan di sebuah titik ketika X dan Y yang nilainya sama caranya adalah untuk mencari titik potong itu adalah kita bisa eliminasi atau substitusi jadi kita punya 3 X min 2 Y = 12 lalu kita punya 5 x + y = 7 Kita bisa eliminasi atau substitusi misalnya di sini kita pakai eliminasi batik kita harus samakan koefisien salah satunya misalnya kita samakan koefisien y. Berarti ini kita akan * 1 yang di sini kita * 2supaya jadinya sama-sama 2 Iya Mbak Tini akan jadi 3 X min 2 Y = 12 selalu di sini jadinya adalah 10 x + 2 y = 14 ini kita tambah Kenapa kita tambah karena tandanya beda min 2 y = y supaya jadi 0 Jadi kalau eliminasi berarti kita hilangkan supaya dia bisa jadi kita harus tambah karena tandanya beda min 2 y + + 2y jadinya 0 sementara 3 x ditambah 10 x y 13 x 02 + 14 jadinya 26 bakti kita punya 13 x = 26 berarti kita bagi dengan 13 kita akan dapatkan x nya adalah = 2 x = 2 kita bisa substitusikan Terserah mau yang mana misalnya kita substitusi ke 3 X min 2 Y = 12 pakai 5 x + y = 7 Jika boleh Bakti 3x yang kita ganti 2 min 2 x y =12 / 6 min 2 Y = 12 Bakti min 2 Y = 12 Min 66 nya Kalau pindah ruas tanda berubah jadi minus berarti kita punya min 2 Y = 12 kurang 6 lalu kita bagi min 2 min 2 dibagi min dua koma Min dibagi Min jadinya plus karena tandanya sama jadinya + 2 / 21 / tinggal y62 karena tandanya beda jadinya min 6 dibagi 2 jadinya 3 kita dapatkan x koma y Bakti dari sini telah kita dapatkan berarti kita akan dapatkan titiknya adalah x koma y tulisnya dua koma min tiga berarti dibilang ini berpotongan di titik P koma Q Bati ini adalah p-nya dan ini adalah Q nya Setelah kita dapatkan seperti ini berarti kita akan dapatkan 4 p + 3 Q itu adalah sama dengan 4 dikali 2 ditambah dengan 3 kali min 38 + 3 min 3 karena tandaBeda jadinya Min ini 9 berarti 8 Min 9 hasilnya min 1 kalau kita lihat dalam pilihan pilihannya adalah yang c. Sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing