• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Desil

Video solusi : Nilai ulangan sekelompok siswa sebagai berikut: Nilai 5 6 7 8 9 10 Frekuensi 8 5 10 2 15 10 Tentukan nilai desil keempatnya!

Teks video

jika melihat hal seperti ini untuk mencari nilai desil hampir sama dengan mencari kuartil tapi bedanya jika kuartil adalah 4 maka desil ini adalah persepuluh rumusnya adalah untuk desil ke-ii atau D = I * N + 1 per 10 di sini kita cari NY terlebih dahulu dan itu adalah Jumlah dari frekuensinya maka N = 8 + 5 + 10 + 2 + 15 + 10 = 50 maka desil ke-4 nya adalah d 4 = 4 * 50 + 1 per 10 = 4 * 51 per 10 = 204 per 10= 20,420 koma 4 ini artinya X20 atau data ke 20 ditambah 0,4 di sini artinya data ke-20 kelebihan 0,4 0,4 ini kita kalikan dengan selisih dari data setelah 20 yaitu data ke-21 dikurangi data ke-20 data ke-20 ada di frekuensi disini 8 + 5 yaitu 13 ini ditambah 10 yaitu 23, maka data ke-20 ada di nilai ke 7 ditambah 0,4 data ke-21 masih ada di nilai 7 maka 7 min 7 = 7 + 0,4 x 0 sama7 + 0 = 7 maka desil ke-4 nya adalah 7 sampai jumpa di pertemuan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing