halo coveran disini ada soal suatu zat cair dialirkan melalui pipa jika luas penampang besar atau A1 = 10 cm kuadrat = 10 pangkat min 3 meter kuadrat luas penampang kecil atau A2 = 4 cm kuadrat = 4 kali 10 pangkat min 4 M kuadrat kecepatan zat cair pada penampang besar atau V1 = 1,6 meter per sekon T atau waktunya 5 menit kita jadikan sekon maka 5 * 60 hasilnya 300 sekon yang ditanyakan Me atau volume untuk mencari V pertama-tama Kita akan mencari Q2 atau Debit air yang mengalir pada penampang kecil menggunakan persamaan kontinuitas Debit air yang mengalir pada Q1 dan Q2 = 1 = Q 2 Q 1 adalah Debit air yang mengalir pada penampang besar dan Q2 adalah Debit air yang mengalir pada penampang kecil jadi diperoleh persamaan ini 2 tahun Debit air yang mengalir pada penampang kecil = 1 atau kecepatan zat cair pada penampang Besar * 1 atau luas penampang besar Q2 = 1,6 kali 10 pangkat min 3 hasilnya 16 kali 10 pangkat min 4 m pangkat 3 per sekon kemudian kita akan mencari volume yang mengalir selama 5 menit dengan rumus debit air lagi atau debit air = V atau volume x t atau waktu jadi diperoleh persamaan V atau volume = I2 atau Debit air yang mengalir pada penampang kecil tali T atau waktu = 16 kali 10 pangkat min 4 X 300 sama dengan nol 48 M ^ 3 atau 480 l jawabannya yang D sampai jumpa di soal-soal berikutnya