• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Teori Kinetik Gas
  • Hukum Boyle-Gay Lussac

Video solusi : Rasio pemampatan pada sebuah mesin adalah 3 : 2. Suhu mesin mula-mula 127 C dan tekanan awal 2 x 10^5 N/m. Jika mesin mengalami proses adiabatik dengan gamma sebesar 3/4 tentukan tekanan pada keadaan akhir!

Teks video

Haiko fans, jadi disini kita ada pertanyaan rasio pemampatan pada sebuah mesin adalah 3 banding 2 suhu mesin mula-mula adalah 127 derajat Celcius dan tekanan awalnya 2 kali 10 pangkat 5 Newton per meter jika mesin mengalami proses adiabatik dengan gambar adalah 3/4 pertanyaannya adalah Tentukan tekanan pada keadaan akhir Jadi yang pertama kita tuliskan dulu diketahuinya di sebelah sini di sini disebutkan bahwa Suhu mula-mula adalah 127 derajat Celcius atau kalau dikonversi menjadi k dia akan menjadi 400 bagian kemudian tekanan awalnya tapi 1 adalah 2 kali 10 pangkat 5 Newton per meter 1 Newton per meter kuadrat makin keliru soalnya Newton per meter kuadrat satuannya yang benar a kemudian agamanya adalah 3 per 4 nah karena dikatakan bahwa rasio pemampatan adalah 3 banding 2 artinya V1 adalah kita bisa bilang 3vKemudian V2 adalah 2 V oke. Nah yang ditanyakan adalah tekanan pada keadaan akhir atau T2 ini bisa langsung kita selesaikan dengan menggunakan persamaan P dikali P pangkat ya Mas sama dengan konstan ini bisa dituliskan oleh menjadi P1 V1 pangkat h a = p 2 P 2 ^ zaman karena yang ditanya adalah tekanan akhir dia akan menjadi V2 = 1 * 12 ^ jam ini saya Tuliskan diatas ini b 2 = b 1 dikali 1 per 2 pangkat Gama lain selanjutnya kita tinggal tetap itu si nilai-nilainya hp satunya adalah 2 * 10 ^ 5 kemudian T1 adalah 3 V V2 adalah 2 V yang sama adalah 3/4 ini karena sama-sama V bisa kita coret seperti ini nanti akan menjadi dua kali 10 pangkat 5 dikali dengan 3 atau 2 dipangkatkan 34 menit kalau kita hitung kita akan dapatkan jawabannya adalah 2 koma 7 dikali 10 pangkat 5 Newton per meter kuadrat jadi tekanan akhirnya adalah 2 koma 7 kali 10 pangkat 5 Newton per meter kuadrat seperti itu Sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!