Video solusi : Dua orang membawa dua kotak identik masing-masing beratnya 40 N menaiki suatu bidang miring. Panjang bidang miring 3 m dan tinggi vertikalnya 1,5 m. Orang pertama berjalan menaiki bidang miring dalam waktu 4 s dan orang lainnya berjalan menaiki bidang miring dalam waktu 6 s. Selisih daya kedua orang tersebut untuk membawa kotak menaiki bidang miring adalah ....