• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 7 SMP
  • SEGITIGA
  • Besar Sudut pada Segitiga

Video solusi : Perhatikan gambar!Besar sudut BAC adalah ...A. 24 B. 48 C. 72 D. 98

Teks video

jika kita menemukan soal ini kita lihat ini adalah soal tentang sudut-sudut di dalam sebuah segitiga sebelumnya kita ingat bahwa jumlah sudut segitiga itu totalnya adalah 180 derajat di sini ada segitiga ABC dimana besar sudut B 36 Disini yang ditanya besar sudut b a c ini yang ditanya adalah sudut b a c h cara mencarinya ini kita bisa cari sudut C dulu Berapa Nah di sini kan ada garis lurus garis lurus A dan D garis lurus jumlah jumlah sudutnya adalah 180 derajat berarti sudut C = 180 derajat dikurang 108 dikurang 108 derajat = 72 derajat di sini berarti sudutnya adalah 72 derajat, maka tadi kan jumlah sudut segitiga itu 180 berarti kita bisa tahu sudut tanya disini sudut berarti = 180 dari total dari total sudut segitiga dikurang 72 derajat dikurang 36 derajat = 72 derajat jawabannya adalah C sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing