logo friend soal ini berhubungan dengan konsep hukum 1 Kirchoff hal ini terdapat sebuah gambar yakni gambar titik percabangan arus listrik dan yang ditanyakan adalah kuat arus listrik pada rangkaian ini untuk menjawab soal ini kita menggunakan hukum 1 Kirchoff yang secara matematis ditulis kan jumlah kuat arus yang masuk sama dengan jumlah kuat arus yang keluar atau Sigma masuk = Sigma keluar dari gambar pada soal terlihat bahwa percabangan arus listrik yang masuk adalah A dan 6 A jadi Sigma I masuknya adalah Ih ditambah 6 dan percabangan arus listrik yang keluar yakni 4 A 4 A dan 2 A jadi Sigma I keluarnya adalah 4 + 4 + 2 diperoleh ih + 6 = 10 jadi Ih = 4 satuan nya A jadi jawaban dari soal ini kuat arus listrik I pada rangkaianadalah 4 A pada opsi C oke sekian dari saya sampai jumpa di soal berikutnya