Video solusi : Kang Anom meminjam (utang) ke bank sebesar Rp150.000.000,00 dengan anuitas sebesar Rp20.380.200,00 per semester dengan suku bunga 6% per semester. Buatlah:a. perhitungan angsuran langkah demi langkah,b. tabel rencana angsuran (pelunasan).