Video solusi : Di Kota A terdapat dua perusahaan pengiriman barang yang letaknya bersebelahan, yaitu "Cepat Kirim" dan "Lancar Jaya". Kedua perusahaan memiliki tarif yang berbeda. Berikut tabel tarif pengiriman barang setiap perusahaan dari kota A .
Kota Tujuan Berat Barang (kg) Cepat Kirim Lancar Jaya 10 kg pertama 1 kg berikutnya 10 kg pertama 1 kg berikutnya
B Rp 40.000,00 Rp 1,500,00 Rp 30.000,00 Rp 2.000,00
C Rp 35.000,00 Rp 2.400,00 Rp 34.000,00 RP 2.000,00
D Rp 36.000,00 Rp 2.000,00 Rp 40.000,00 Rp 3.000,00
Kakak, akan mengirim barang seberat 15 kg dari kota A ke kota B melalui perusahaan "Lancar Jaya". Berapakah tarif yang harus dibayar Kakak?