Video solusi : Sebuah mainan bermassa 0,3 kg digantungkan pada sebuah pegas seperti gambar di bawah ini. Ilustrator: Arif Nursahld Mainan ditarik sejauh 5 cm , lalu dilepaskan. Apabila konstanta pegas 300 ~N / m , tentukan: a. gaya pemulih yang bekerja pada beban ketika dilepaskan; b. periode getar pegas.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!