• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 7 SMP
  • MENGGUNAKAN DATA
  • Menyelidiki Kecenderungan Data

Video solusi : Diketahui data ukuran sepatu sepuluh siswa SMP kelas VII A seperti disajikan Tabel 9.15. Tabel 9.15 Ukuran Sepatu Beberapa Siswa No. Nama Ukuran Sepatu 1. Adit 38 2. Ani 36 3. Yudha 37 4. Rasyid 40 5. Wulan 37 6. Fathimah 38 7. Zidane 36 8. Fatih 39 9. Esti 38 10. Fakhri 37 a. Apakah ukuran sepatu Yudha tergolong kecil dibandingkan rata-rata kesepuluh anak tersebut? b. Siapa saja yang ukuran sepatunya di bawah rata-rata? c. Apakah ukurain sepatu Rasyid tẹrgolong kecil dibandingkan median ukuran sepatu kesepuluh anak tersebut? d. Apakah ukuran sepatu Esti tergolong besar dihandingkan modus ukutan sepatu kesepuluh anak tersebut?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing