• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Peluang Kejadian Tunggal

Video solusi : Setiap unit barang diselesaikan oleh empat pegawai yang mengerjakan bagian yang berbeda-beda. Dari data yang diperoleh tercatat banyak barang produksi yang cacat adalah sebagai berikut: 5% oleh pegawai I, 7% oleh pegawai II, 2% oleh pegawai III, dan 4% oleh pegawai IV. Tentukan ada berapa persen barang produksi yang tidak cacat.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing