• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Laju Reaksi
  • Hukum Laju Reaksi dan Penentuan Laju Reaksi

Video solusi : Data hasil percobaan pada rekasi gas NO dan gas Br_(2) sebagai berikut: Percobaan Ke- {[NO] ) (Molar) {[Br] ) (Molar) Laju (Molar/detik) 1 0,1 0,05 6 2 0,1 0,1 12 3 0,2 0,05 24 4 0,3 0,1 108 Persamaan laju reaksi tersebut adalah .... { (A) ) r=k[Br_(2)] { (C) ) r=k[NO]^(3)[Br_(2)] { (E) ) r=k[NO][Br_(2)]^(2) (B) r=k[N O]^(2) (D) r=k[NO]^(2)[Br_(2)]

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!