pada saat ini diketahui terdapat sebuah roda pejal yang memiliki massa 9050 kg dengan jari-jari 60 cm bisa kita tulis dengan 0,6 m kemudian diketahui juga percepatan sudutnya yaitu 3 Radian per sekon ada tanyakan Berapa besar momentum sudutnya pertama-tama yang perlu kita tulis adalah persamaan inersia nya yaitu nilai x = setengah x kuadrat jika kita masukkan variabelnya yaitu 50 dikalikan dengan 0,6 kuadrat dibagi dengan 2 sehingga kita dapatkan 9 kg m kuadrat kemudian bisa kita gunakan persamaan momentum sudutnya jatuh di mana l sama dengan momen inersia dikalikan kecepatan sudut jika kitaMangkanya itu 9 dikalikan dengan 3 akan kita dapatkan hasil akhir yaitu 27 kg m kuadrat per sekon sehingga jawabannya kita dapat adalah a. Sampai jumpa di pertanyaan berikutnya