Video solusi : Seorang pedagang membeli satu karung gula pasir dengan harga Rp 100.000,00. Pada karung gula tertulis bruto=20 kg dan tara=5%. Jika pedagang menjual gula pasir dengan harga Rp8.000,00 per kg dan semua gula terjual, maka keuntungan yang diterima pedagang sebesar ...