• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • STATISTIKA
  • Ukuran Pemusatan

Video solusi : Data tinggi badan dari 30 siswa kelas VIII dapat disajikan dalam tabel frekuensi dan histogram berikut. Tinggi Siswa (cm) Banyak Siswa 110-119 2 120-129 10 130-139 8 140-149 6 150-159 4 Data yang disajikan dalam range seperti ini dapat dibaca sebagai berikut. 110+119/2 muncul dua kali, 120+129/2 muncul10 kali, dan seterusnya.Lengkapi tabel berikutTinggi Siswa (cm) Banyak Siswa 110+119/2=114,5 2 120+129/2=... Data Tinggi BadanBanyak Siswa10 8 6 4 2Tinggi Siswa110 120 130 140 150 160Berdasarkan tabel yang telah dilengkapi a. rata-rata, b. kelas yang memuat median, c. kelas yang merupakan modus data.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing