• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Pada kincir tersebut menggunakan dua cara untuk menaikkan air satu menggunakan tabung bekas pembunuh nyamuk dan satunya lagi menggunakan pompa bekas sabun cair, dan atau hand sanitizer. Ditempatkannya 3 tabung bekas pembunuh nyamuk dan sebuah pompa sabun cair dimana sekali berputar ada tiga tabung yang nantinya berisi air untuk di tumpahkan dan ada 8 kali pompaan dari pompa bekas sabun cair tersebut. Bila kapasitas (kemampuan simpan) tabung itu 100cc dan pompa bekas sabun cair tersebut 10cc maka dalam berapa kali putaran minimal kincir tersebut akan memenuhi wadahyang volumenya 10 liter atau 10.000 cc Bila tabung bekas pembunuh nyamuk kita misalkan x dan pompa kita misalkan y maka sebenarnya kita bisa membuat persamaan volume sebagai berikut: . 100 x+10 y=10000 5 x=1000 } x, y, varepsilon R R Maka tentukan pengganti dari x dan y tersebut!

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing