• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Sudut-Sudut Berelasi

Video solusi : Nilai dari sin 1020= ...

Teks video

Untuk soal ini kita diminta mencari nilai dari sin 1020 derajat. Jadi kita akan menggunakan rumus sin n dikali 360 + a derajat = sin a maka untuk Sin 1020 derajat itu bisa didapatkan dengan cara Sin dikali 360 + negatif 60 derajat maka hasilnya = Sin negatif 60 derajat untuk Sin negatif 60 derajat itu nilainya kan = negatif Sin 60 derajat maka hasilnya = negatif setengah akar 3 berarti untuk Sin 1020 derajat itu nilainya = negatif setengah akar 3 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing