Video solusi : Seberkah sinar monokromatik dengan panjang gelombang 5 x 10^(-7) m di arahkan tegak lurus pada kisi, jika jarak layar ke kisi 2 m dan pada layar terjadi terang ke-3 dengan jarak 150 cm ke terang pusat maka konstanta kisi yang digunakan adalah ....
A. 4 x 10^(-6) m
B. 3 x 10^(-6) m
C. 2 x 10^(-6) m
D. 3 x 10^(-7) m
E. 2 x 10^(-7) m