• Matematika
  • BILANGAN Kelas 9 SMP
  • BILANGAN BERPANGKAT DAN BENTUK AKAR
  • Bentuk akar

Video solusi : Hasil dari akar(50) + akar(32) adalah ....

Teks video

disini terdapat soal yaitu hasil dari √ 50 + dengan √ 32 adalah pertama kita ubah atau kita jabarkan akar 50 dengan √ 32 √ 50 merupakan akar 25 * 2 + akar 32 merupakan akar 16 * 2 Nah kita ingat sifat dari bentuk akar jika akar-akar X B maka sama saja dengan akar a x akar b maka ini = akar 25 dikali dengan akar 2 + akar 16 dikali akar 2 = akar 25 yaitu 5 * √ 2 + √ 16 yaitudikali akar 2 = 5 x √ 25 √ 2 + 4 * √ 24 √ 2, maka 5 akar 2 ditambah 4 akar 2 sama dengan bilangan yang di depan akar ini kita kelompokkan maka 5 + 4 karena di sini akarnya Sudah sama maka kita keluarkan menjadi dikali akar 2 = 5 + 49 * √ 2 = 9 * √ 2 yaitu 9 √ 2 jadi hasilnya adalah 9 akar 2 sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!