• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • ARITMETIKA SOSIAL (APLIKASI ALJABAR)
  • Harga Pembelian, Harga Penjualan, Untung, dan Rugi

Video solusi : Harga pembelian 100 buku tulis adalah Rp 190.000,00. Jika buku tersebut dijual per 10 buku seharga Rp 21.000,00, persentase untung yang diperoleh adalah ...

Teks video

Buka Friends di sini ada pertanyaan. Tentukanlah persentase keuntungan yang diperoleh untuk menyelesaikannya kita dapat mencari persentase keuntungan jika kita mengetahui besar keuntungannya maka kita akan mencari terlebih dahulu besar keuntungan untuk 100 buku tulis pada soal diketahui bahwa 100 buku tulis adalah sebesar Rp190.000 maka dapat kita Tuliskan HB atau harga beli untuk 100 buku tulis = Rp90.000 kemudian diketahui bahwa harga jual untuk 10 buku adalah Rp21.000 untuk menentukan besar keuntungan kita harus mengetahui harga jual untuk 100 buku tulis yaitu dengan cara harga jual untuk 10 buku tulis.kalikan dengan 10 atau dapat kita Tuliskan menjadi 10 dikali Rp21.000 yaitu kita dapatkan hasilnya = rp210.000, maka kita dapat mencari besar keuntungan untuk 100 buku tulis yaitu harga jual 100 buku tulis kita kurangi dengan 100 buku tulis sehingga besar keuntungannya = rp210.000 dikurangi Rp190.000 yaitu sebesar Rp20.000 selanjutnya kita akan mencari persentase untung atau pu dari 100 buku tulis dengan rumus besarnya untung dibagi harga beli dikali 100% dengan besar keuntungannya adalah Rp20.000 dan harga belinya adalah Rp190.000 maka persentase keuntungankita Tuliskan Rp20.000 per 190000 dikali 100% kemudian Rp20.000 per Rp190.000 dapat kita segera dengan membagi masing-masing dengan 10000 sehingga kita dapatkan hasilnya adalah 2 per 9 kemudian dua persembilan kita kalikan dengan 100% kita dapatkan hasilnya = 10,526% jadi persentase untung yang diperoleh adalah 10 6% demikian sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!