• Fisika
  • Pengukuran Kelas 10 SMA
  • Pengukuran
  • Penggunaan Alat Ukur

Video solusi : Ketebalan sebuah balok saat diukur menggunakan jangka sorong ditunjukkan seperti gambar berikut. 3 4 0 10 Tebal balok tersebut adalah . . . .

Teks video

Hai coves Pada kesempatan kali ini kita akan membahas soal tentang cara membaca jangka sorong di sini soalnya adalah ketebalan sebuah balok saat diukur menggunakan jangka sorong ditunjukkan seperti gambar berikut tebal balok tersebut adalah nah disini pada jangka sorong kita kenal ada dua skala yaitu skala utama dan skala nonius. untuk membaca skala utama Perhatikan gambar pada soal Nah disini untuk skala utamanya adalah 3,3 cm merupakan angka yang paling dekat atau menempel dengan garis nol pada skala nonius. Jadi skala utama yang terukur adalah 3,3 cm jadi disini diketahui skala utamanya adalah 3,3 cm. Selanjutnya untuk membaca skala nonius. Perhatikan gambar pada soal terdapat satu garis skala utama yang tepat bertemu dengan satu garis pada skala nonius pada gambar garis lurus tersebut merupakan angka 0 Pada skala nonius, jadi Skala nonius yang terukur adalah 0 dikalikan 0,01 cm = 0,00 cm dengan 0,01 cm merupakan ketelitian jangka sorong jadi disini untuk skala nonius = 0,00 cm. Nah Disini yang ditanyakan adalah ketebalan balok dari hasil bacaan jangka sorong yaitu disini d nya untuk menjawabnya yang pertama hasil pembacaan menggunakan jangka sorong adalah Jumlah dari pembacaan skala utama dan skala nonius sehingga D = skala utama ditambah skala nonius sehingga D kita masukkan angkanya dengan sini adalah 3,30 cm karena jangka sorong merupakan alat pengukuran yang memiliki tingkat ketelitian 0,01 cm. Jarak tepat hasil pengukuran tersebut dapat dituliskan menjadi B = 3,30 - 0,01 cm. Jadi ketebalan balok tersebut adalah 3 H 30 plus minus 0,01 cm jawabannya adalah e-governance gimana paham dan sampai jumpa pada soal selanjutnya? Terima kasih.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing