• Fisika
  • Statika Kelas 11 SMA
  • Elastisitas dan Hukum Hooke
  • Elastisitas

Video solusi : Dua batang pegas identik dengan konstanta masing-masing 500 N/m digantungi beban 4 kg. Jika g=10 m/s^2, tentukan pertambahan panjang pegas jika pegas disusun secara a. seri dan b. paralel.

Teks video

logo brand di sini ada soal dua batang pegas identik dengan konstanta masing-masing atau salah satu dan K2 = 500 Newton per m digantungi beban bermassa m = 4 Kg jika gravitasi atau G = 10 meter per sekon kuadrat yang ditanyakan dan tentukan pertambahan panjang pegas jika disusun secara seri dan paralel atau Delta X Seri dan Delta X paralel yang akan kita akan mencari pertambahan panjang pegas yang disusun secara seri namun terlebih dahulu kita mencari konstanta seri gimana 1 per k s atau konstanta = 11 atau konstanta 1 + 12 atau konstanta 21 per k s = 1 atau 500 + 1 501 per k s = 2 x 500 hx = 250 Newton per meter Kemudian untuk mencari pertambahan panjang pegas atau Delta kita menggunakan Hukum Hooke dimana Delta X atau pertambahan panjang pegas = f atau gaya atau konstanta seri = F dirumuskan m * g atau massa kali gravitasi atau konstanta seri = 4 kali 10 per 250 = 0,6 M atau 16 cm kemudian yang B kita akan mencari pertambahan panjang pegas jika disusun secara paralel Namun kita akan mencari konstanta paralel terlebih dahulu di mana kabeh atau konstanta paralel = k satuan konstanta 1 + K2 tokoh + 2 = 500 + 500 hasilnya 1000 Newton per m Kemudian untuk mencari pertambahan panjang pegas kita menggunakan Hukum Hooke dimana Delta X atau pertambahan panjang pegas = F gaya atau konstanta paralel = F dapat dirumuskan m * g atau massa kali gravitasi HP atau konstanta paralel = 4 kali 10 per 1000 = 0,04 M atau 4 cm sampai jumpa di soal-soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!