Video solusi : Bola bolling memiliki massa M, jari-jari R, dan momen inersia sebesar 2/5 MR^2. Jika ini bergerak dari keadaan diam, seberapa besar usaha yang harus dikerjakan padanya untuk membuatnya menggelinding tanpa selip dengan kecepatan linear v jika usaha dalam dinyatakan dalam M dan v adalah....