• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Peluang Kejadian Tunggal

Video solusi : Sebuah toko kaset memiliki koleksi 10 kaset lagu rock, 15 kaset lagu dangdut, dan 25 kaset lagu pop. Jika semua kaset memiliki kemungkinan yang sama untuk dijual kali pertama, tentukanlah peluang bahwa yang kali pertama terjual adalah: a. kaset lagu rock, b. kaset lagu dangdut, c. kaset lagu pop.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!