• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Asam dan Basa
  • pH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa Lemah

Video solusi : Diketahui trayek perubahan warna indikator sebagai berikut.Indikator Warna Trayek pHmetil merah merah kuning 3,4-4,4bromtimol biru kuning biru 6,0-7,6fenolftalein tidak berwarna 8,0-10merahHasil analisis air hujan menunjukkan:- Terhadap indikator metil merah memberi warna kuning.- Terhadap indikator bromtimol biru memberi warna biru.- Terhadap indikator fenolftalein tak berwarna. Hasil analisis ini menunjukkan bahwa pH air hujan itu adalah ...

Teks video

Halo coffee in di sini ada pertanyaan diketahui trayek perubahan warna indikator sebagai berikut disini ada tabel terdapat tiga indikator kemudian diketahui hasil analisis air hujan yaitu di sini ada tiga hasil selanjutnya yang ditanya hasil analisis ini menunjukkan bahwa PH air hujan itu adalah sebelum menentukan hasil analisis ini kita Lan indikator pada tabel ini yang pertama metil merah itu menunjukkan warna merah sampai kuning dimana trayek PH nya 0,4 sampai 4,4 jika menunjukkan warna kuning maka PH nya itu lebih dari sama dengan 4,4 tetapi jika menunjukkan warna merah maka PH nya kurang dari sama dengan 3,4 tetapi jika warnanya di antara warna merah sama kuning maka trayek PH nya juga di antara 3,4 sampai 4,4 kemudian indikator yang kedua bromtimol biru warna kuning sampai biru cara baca juga sama jika warna biru maka lebih dari sama dengan 7,6 jika warna kuning maka kurang dari sama dengan 6 tetapi jika di antara kuning sampai biru PH nya itu 6,0 sampai 7,6 Kemudian pada fenolftalein warnanya tidak berwarna sampai merah jika warna merah maka PH nya lebih dari sama dengan 10 jika tidak berwarna maka PH nya kurang dari sama dengan 8 tetapi jika diantara warna tidak berwarna sampai warna merah maka PH nya 8,0 sampai 10 Kemudian kita lihat hasil analisisnya nanti kita tulis di sini hasil datanya yang pertama terhadap indikator metil merah memberikan warna kuning kita lihat disini metil merah memberikan warna kuning artinya trayek PH nya lebih dari sama dengan 4,4 kita tulis di sini lebih dari sama dengan 4,4 Kemudian yang kedua terhadap indikator bromtimol biru memberikan warna biru kita lihat Disini belum timol biru warna biru berarti lebih dari sama dengan 7,6 Tulis disini hasil kedua = 7,6 kemudian yang ketiga terhadap indikator fenolftalein itu menunjukkan tidak berwarna setelah di sini. Kenapa link tidak berwarna kurang dari sama dengan 8,0 kita tulis di sini selanjutnya kita buat garis bilangan kita tulis di sini 0-14 sesuai trayek PH nya kemudian kita tulis sesuai yang ada di hasil yaitu 4,4 kemudian 7,6 kemudian 8,0 turun kita buat di sini lebih dari sama dengan 4,4 lebih dari sama dengan 7,6 kemudian kurang dari sama dengan 8,0 kemudian pH yang diperoleh yaitu daerah yang dilewati oleh ketiga hasil data yang tadi yaitu daerah 7,6 sampai 8,0 kita tulis di sini PH kurang dari sama dengan 8,0 lebih dari sama dengan 7,6 jadi hasil analisis ini menunjukkan bahwa PH air hujan itu adalah terletak antara 7,6 sampai 8,0 sehingga jawabannya adalah D sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!