• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 10 SMA
  • Hukum-Hukum Dasar Kimia dan Stoikiometri
  • Konsep Mol dan Hubungannya dengan Jumlah Partikel, Massa Molar, dan Volume Molar

Video solusi : Tentukan jumlah mol 3,01 x 10^(22) atom perak.

Teks video

Hai Konvensi Soalnya kita diminta untuk mencari jumlah mol dari 3,01 dikalikan dengan 10 ^ 22 atom perak perak itu disimbolkan sebagai agen Nah untuk mencari jumlah mol konsepnya itu bisa kita cari dengan cara jumlah partikelnya kita bagi dengan bilangan avogadro yaitu sebesar 6,02 dikalikan dengan 10 ^ 23 untuk itu bisa kita subtitusi saya untuk mencari mol dari peraknya jadi kita substitusikan jumlah partikelnya ada sebanyak 3,01 dikalikan dengan 10 pangkat 22 dibagi dengan 6,02 dikalikan dengan 10 ^ 23 nada sini bisa kita Sederhanakan ya disini satu disini sisa2 lalu kita dapatkan setelah itu adalah 0,5 dikalikan dengan 1 pangkat min 1 atau kita dapatkan sebesar 0,05 mol. Jadi ini jumlah maunya sekian sampai jumpa di sawah berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!