• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor
  • Perpindahan Kalor Secara konduksi, Konveksi, dan Radiasi

Video solusi : Di negara yang mengalami empat musim, suhu udara ketika musim dingin dapat mencapai di bawah 0 C. a. Berapa banyak kalor yang keluar melalui dinding luar scbuah kamar tidur sepanjang malam (8 jam) ketika suhu rata-rata di luar -15 C dan suhu rata-rata di dalam 22 C? Ukuran dinding adalah 2,50 m x 3,00 m, dan tebalnya 0,150 m. Konduktivitas termal rata-rata adalah 0,850 W/m K. b. Berapa banyak ongkos yang harus dibayar jika kehilangan kalor ini digantikan oleh sebuah pemanas ruang listrik? Tarif listrik adalah Rp400/kWh dan 1 kWh= 3,60 x 10^6 J.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing