• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Inferensia
  • Distribusi Binomial

Video solusi : Tiga dari hasil penelitian dinas kesehatan menunjukkan bahwa peluang seseorang tertular HIV AIDS dari jarum suntik adalah sebesar 50 % . Dari 6 orang yang diteliti, tentukan: a. peluang dua orang yang tertular HIV AIDS, b. peluang tidak tertular satus pun, c. peluang paling banyak 3 orang tertular!

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!