• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • LINGKARAN
  • Sudut Pusat dan Sudut Keliling Lingkaran

Video solusi : Besar sudut x pada gambar di samping adalah....40 x

Teks video

jika melihat soal seperti ini maka yang harus kita lakukan adalah mencari sudut X derajat nya dari sini kita lihat jika ada sudut keliling dan sudut pusatnya menghadap panjang busur yang sama maka kita bisa menggunakan rumus sebagai berikut sudut pusat = 2 kali sudut keliling dua kali sudut keliling yang mana yang 40 derajat sehingga 2 * 40 derajat hasilnya adalah 80 derajat jawabannya adalah yang Dek sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing