• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Desil

Video solusi : Diketahui data: 5, 9, 8, 8, 6, 4, 5, 7, 7, 9, 8, 3. Desil ke-8 berturut-turut adalah....

Teks video

ada soal kali ini kita memiliki data yang tidak terurut dan kita diminta untuk mencari desil ke-8 Nya maka dari itu pertama kita Urutkan dulu datanya Urutkan data Maka hasilnya akan menjadi pertama itu kita punya 3 ini kita Urutkan kecil ke besar ya angka 3 nya itu yang paling kecil di data tersebut keluar hanya sekali lalu kita punyaangka 4 itu juga Korea dengan sekali lalu angka 5 di sini 5 keluarnya 2 kali ya lalu angka 6 keluarnya cuman sekali angka 7 keluarnya 2 kali angka 8 keluarnya 3 kali Oke angka 9 keluarnya dua kali kita lihat disini data pada soal itu ada 123456789 10 11 12 data yang kita tulis ada 123456789 10 11 12 Oke jadi Sudah ketemu cocok ya selanjutnya kita cari desil ke-8 atau di itu rumusnya adalah 3 * N + 1 dibagi dengan 10 ini adalah data keberapanya Oke maka dari itu kita hitung disini kita punya ini adalah 8 maka 8 = 8 * n ya itu tadi ada 12 ya Di mana Yang tadi itu adalah banyaknya data Oke kita punya di sini 12 ditambah satu 13/10 oke, maka dari itu ini sama dengan 13 dikali 8 itu adalah 104 per 10 atau 10,4. Oke. Selanjutnya apa arti dari 10,4 berarti kita punya di sini D8 nya itu ada di data ke 10 ditambah dengan 0,4 dikalikan dengan Nah di sini kan kita punya 8 tadi sebelum ini ketemu kan 10,4 berarti itu artinya itu lebih dari 10 Tadi di antara data ke-10 sampai datang ke 11, maka dari itu kita kalikan di sini 0,4 nya dengan data ke 11 dikurangi data ke 10 Oke maka dari itu data ke-10 nya itu kita lihat dari yang sudah terurut yaitu 8 ditambah 0,4 data ke-11 yaitu 9 dikurangi 8 atau tidak punya 8 ditambah 0,4 jadinya 8,4 atau itu sesuai dengan option yang e Oke sampai jumpa di video berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!