pada saat ini kita diminta untuk mencari nilai dari integral tak tentu yaitu integral 4 x + 3 x 4 x kuadrat + 6 x kurang 9 pangkat 9 DX diketahui rumus integral tak tentu adalah integral dari x ^ n d x = 1 x + 1 * x ^ n + 1 + C dengan C adalah konstanta untuk menyelesaikan integral ini kita akan menggunakan teknik misalkan u adalah 4 x kuadrat + 6 x kurang 9 kemudian kita turunkan terhadap X yaitu DX = 8 x + 6 sehingga di X = 2 per 8 = 2 per 2 dikali 4 x + 3 jadi integral 4 x + 3 x 4 x kuadrat + 6 x kurang 9 pangkat 9 DX dapat ditulis menjadi 4 x + 3 x ^ 9 x per 2 x 4 x + 3 = integral setengah dikali P pangkat 9 D kemudian kita gunakan rumus tinggal = setengah kali 1 per 9 + 1 x ^ 9 + 1 + C perhatikan bahwa 1 per 9 + 1 x ^ 9 + 1 = 1 atau 10 x ^ 10 dan integral nya = 1 per 20 x ^ 10 + C kemudian kita substitusikan kembali sehingga = 1 per 20 x 4 x kuadrat + 6 x kurang 9 ^ 10 + C yaitu jawaban D sampai jumpa di video selanjutnya