• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • RELASI DAN FUNGSI
  • Korespondensi Satu-Satu

Video solusi : Diberikan pasangan himpunan sebagai berikut: (i) P = {bilangan prima genap} Q = {bilangan ganjil kurang dari 5} (ii) K = {huruf pembentuk kata "AMAN"} L = {0, 2, 4} (iii) S = {a, i, u, e, o} T = {bilangan ganjil kurang dari 10} (iv) M = {x | x < 10 , x e kelipatan 5} N = {faktor dari 6} Di antara pasangan himpunan tersebut, yang dapat berkorespondensi satu-satu adalah... A. (i) dan (ii) B. (i) dan (iii) C. (ii) dan (iii) D. (ii) dan (iv)

Teks video

Tiga kali menemukan soal seperti ini maka kita harus tahu dulu syarat agar dapat berkorespondensi satu-satu adalah Jumlah anggota A harus sama dengan jumlah anggota B disini kita bisa mendaftarkan dulu Siapa anggota anggota dari kelompok ini himpunan ini untuk pertama bilangan prima genap tipe ini cuman punya angka 2 sedangkan chikyuu punya bilangan ganjil kurang dari 1 dan tidak dari sini kita bisa lihat bawah ini cuman satu ini Ini ada dua tinggal ini tidak mungkin korespondensi satu-satu. Nah kita coba lihat yang k huruf pembentuk kata aman ada huruf a huruf M N ada 3 anggota sudah kan Ya ini juga ada 3 anggota kita bisa bilang ini 3 anggota 3 anggota sehingga ini bisa dibilang dilakukan oleh 11Lanjutkan yang ketiga ada aiueo tahunya udah 5 di sini ada 5 anggota Nah untuk ini bilangan ganjil kurang dari 10 B Daftarlah 3 5 7 9 berarti totalnya juga ada 5 anggota sehingga ini juga memungkinkan untuk berkorespondensi satu-satu Nah untuk yang ini x kurang dari 10 x 45 adalah faktor dari 6 itu bisa 16 ini ada satunya ada 4. Jadi ini juga tidak mungkin berkorespondensi satu-satu sehingga memungkinkan adalah 2 dan 3 yang tepat adalah sampai jumpa pada pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing