• Kimia
  • Kimia Anorganik Kelas 10 SMA
  • Struktur Atom dan Tabel Periodik
  • Tabel Periodik dan Sifat Keperiodikan Unsur

Video solusi : Perhatikan notasi unsur berikut! 4K; 7L; 12M; 14N Urutan unsur tersebut dari yang mempunyai jari-jari atom paling kecil yaitu . . . .

Teks video

Lego Friends di sini kita akan menentukan urutan unsur dari yang mempunyai jari-jari atom paling kecil. Nah disini kita pertama kali harus menentukan golongan dan periode nya terlebih dahulu di sini Kita akan menggunakan konfigurasi elektron apabila kita menggunakan konfigurasi elektron kita harus memperhatikan Urutan atau urutan pelepasan elektron dalam setiap orbital berikut adalah urutan atau ilustrasinya kita identifikasi satu-persatu yang pertama adalah dimana disini kita. Tuliskan konfigurasi elektronnya 1 S2 lalu selanjutnya adalah 2 S2 di sini. Apabila kita menemui kulit terakhirnya atau elektron yang berada pada kulit terakhir adalah 2 dan disini hanya ada satu subkulit saja yaitu S maka kita akan menentukan golongannya atau rumusnya adalahMsx merupakan golongan A sehingga disini adalah golongan 2A untuk periode nya sendiri Kita tentukan dari kulit bikin yaitu periode 2 selanjutnya 7l kita. Tuliskan konfigurasi elektronnya 1 S2 2 S2 dan yang terakhir adalah 2 p 3 sehingga jumlah elektronnya adalah 7 dari sini kita akan Tentukan golongannya dan apabila kita menemui rumus berupa RS X dan Y maka kita akan menjumlahkan elektron dari s&p ini x ditambah y golongannya golongan Oleh karena itu untuk 7 l sendiri dia berada pada golongan kita jumlahkan elektronnya pada pada kulit kedua yaitu dimakan golongannya A5 dan untuk periode yang berada pada periode 2 karena elektron terakhir terletak pada kulit K 2Ucapkan yaitu 2 selanjutnya 12 m di sini kita Tuliskan konfigurasi elektronnya 1 s22 s22 P6 dan yang terakhir 3 S2 di sini kita menemui rumus yang sama yaitu NSX di mana ini adalah 3 selalu x y adalah 2 sehingga dia ada di periode Maaf ada di golongan 2A untuk periode nya sendiri adalah periode 3 dikarenakan dia kulit terakhirnya ada di kulit 3 selanjutnya yang terakhir adalah 14 n kita. Tuliskan konfigurasi nya 1 S2 2 S2 2 P6 3 S2 dan yang terakhir adalah 3 p 2 di sini untuk golongannya dia berada pada golongan kita akan menjumpai rumus seperti ini di mana ns2 dan 3P 2 di sini hanya adalah 3 dan X dan y nya adalah 2 dan 2Kita jumlahkan 2 jam 2 ini adalah 4 sehingga berada pada golongan 4A untuk periode nya sendiri adalah periode 3 dikarenakan elektron terakhir berada pada kulit ke-3 kita akan menentukan jari-jari atom dari yang paling kecil pertama kita harus mengetahui terlebih dahulu jari-jari atom itu apa jari-jari atom ini adalah jarak dari inti hingga kulit terluar elektron di mana jari-jari atom ini dalam satu golongan dia akan semakin besar dari atas ke bawah dan dalam satu periode dia akan semakin besar jari kanan ke kiri. Hal ini disebabkan karena dalam satu golongan dari atas ke bawah itu semakin besar karena seiring meningkatnya dengan nomor atom dan semakin besarnya nomor atom maka kulit kulit dari unsur-unsur tersebut pun akan semakin banyak sehingga menyebabkan jari-jarinya pun akan semakin besar sedangkan untuk dalam satu periodeKenapa periode di sebelah kanan paling kecil Hal ini disebabkan karena pada periode di sebelah kanan itu memiliki elektron valensi yang paling banyak sehingga akan menyebabkan gaya tarik menarik antara inti dengan elektron valensinya sehingga jari-jari atomnya itu akan mengecil dan selanjutnya kita Letakkan berdasarkan tabel periodiknya di sini ada empat disini terdapat dua golongan 2A dan periode 2 2a periode 2. Maka di sini kah lalu selanjutnya di sini ada Rahel pada golongan 5A periode nya disini maka l lalu selanjutnya ada m di sini periode nya 3 golongan 2A golongan 2A periode 3 maka di sini m selanjutnya adalah n golongan 4A periode 34 a periode 3 maka di sini adalah selanjutnya kita tentukan dari yang mempunyai jari-jari atom paling kecil di sini bisa dilihat bahwaYang paling kanan adalah l l ini akan memiliki jari-jari atom yang paling kecil karena memiliki elektron valensi yang jauh lebih besar daripada daripada unsur-unsur lainnya yaitu 5 dan ini akan menyebabkan elektron valensi Dan intinya inti dari unsur tersebut itu saling memiliki gaya tarik-menarik. Oleh karena itu jari-jarinya pun akan semakin kecil sehingga jawaban yang pertama adalah selanjutnya adalah n. Di mana ini juga sama halnya seperti l yaitu Dia memiliki jari-jari atom yang jauh lebih kecil daripada k&m dikarenakan Dia memiliki elektron valensi yaitu 4 lalu selanjutnya terdapat unsur Maaf terdapat inti atom yang akan menyebabkan terdapat tarikan antara inti atom dengan elektron valensi sehingga selanjutnya adalah n lalu yang ke-2 yaitu adalahDi manakah ini dia itu memiliki elektron valensi hanya 2 saja sehingga dia akan memiliki tarikan antara elektron valensi Dan intinya itu tidak sebesar n dan l. Oleh karena itu jari-jarinya pun akan semakin melebar jawabannya adalah a yang terakhir adalah m. Dimana m ini dia memiliki kulit atom 3 dan elektron valensinya hanya 2 sama kasusnya dengan kan namun kulit atomnya atau kulit terakhir dari elektron terakhir dari unsur tersebut itu 3 sehingga dia akan lebih banyak atau jari-jarinya itu akan lebih panjang. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah a. Sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!