Video solusi : Gerakan keluarga berencana (KB)Berikut ini disajikan informasi tentanh jumlah penduduk yang melakuka KB menggunakan pil, suntikanm dan IUD di beberapa daerah berdasarkan data dari puskesmas setempat.Daerah Persentase Banyak Penduduk yang Melakukan KB Pil Suntikan IUD A 50% 30% 20% B 30% 30% 40% C 10% 40% 50%Jumlah penduduk A, B, dan C yang melakukan KB menggunakan pil adalah 43 orang. Jumlah penduduk A, B, dan C yang melakukan KB menggunakan suntikan adalah 43 orang. Sementara itu, jumlah penduduk A, B, dan C yang melakukan KB menggunakan IUD adalah 44 orang. Dimisalkan:x = jumlah penduduk daerah A yang melakukan KB menggunakan pil, suntikan, dan IUDy = jumlah penduduk daerah B yang melakukan KB menggunakan pil, suntikan, dan IUDz = jumlah penduduk daerah C yang melakukan KB menggunakan pil, suntikan, dan IUDSusunlah sistem persamaan linier tiga variabel (SPLTV) berdasarkan data dalam tabel.