• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 12 SMA
  • Reaksi Redoks dan Sel Elektrokimia
  • Sel Elektrolisis

Video solusi : Electroplating merupakan salah satu cara untuk meningkatkan kualiatas suatu logam menjadi Iebih menarik tampilannya. Retno diberi tugas berupa proyek untuk membuat perhiasan berbentuk sendok dari bahan dasar logam besi yang dilapisi dengan logam perak sesuai gambar berikut. Ag Ag^+ Ag^+ AgNO3(aq) Sendok besi a. Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi di katode dan anode. b. Tentukan massa logam perak yang melapisi besi jika muatan listrik yang digunakan 0,03 F (Ar Ag = 108 dan 1 Faraday = 96.500 C)

Teks video

Halo Kak Friends pada sore hari ini terdapat proses electroplating dan dari proses tersebut kita diminta untuk menuliskan persamaan reaksi yang terjadi di katode dan anode nya juga kita diminta untuk menentukan massa logam perak yang melapisi besi. Jika muatan listrik yang digunakan adalah 0,03 Faraday jadi kita jauh untuk pertanyaannya dulu itu merupakan elektrode positif pada anoda akan terjadi reaksi oksidasi yaitu pelepasan elektron dan katode ini merupakan elektrode negatif pada katode akan terjadi reduksi yaitu penerimaan elektron disini singkatnya electroplating adalah proses melapisi logam tertentu dengan logam lainnya. Pada kasus ini logam yang akan dilapisi adalah besi atau logam yang melapisi adalah logam perak atau aki jadi agar bersih dapat dilapisi oleh perak besi harus diletakkan pada katoda dan anoda nya adalahKan Aki dengan larutan elektrolit adalah ag no3 ag no3 ini jika dilarutkan dalam air akan menjadi ion-ionnya yaitu aktivitas dan no3 Min dimana larutan ini adalah tentang elektrolit yaitu larutan yang dapat menghantarkan arus listrik pertama yaitu pada katoda pada katoda syarat untuk terjadinya reaksi adalah kation dari larutan elektrolit akan tereduksi kecuali ion dari golongan 1A 2A itu yang tereduksi adalah air jadi di sini larutan elektrolit yaitu adalah AgNO3 Di manakah tinggalnya adalah A G Plus jadi yang akan tereduksi itu adalah A G Plus maka reaksinya adalah A G Plus ditambah elektron menjadi AG Solid ini pada bagian katoda nya Kemudian untuk anodanya disini elektroda yang digunakan adalah elektrode inert yaitu selain PTC dan maka elektrode nyala yang akan teroksidasi jadi di sini elektrode pada anoda itu adalahJadi logam aki inilah yang akan teroksidasi maka reaksinya pada anoda adalah a. G Solid menjadi AG + aquades ditambah elektron jadi inilah untuk Jawabannya a kemudian ada yang B kita Tuliskan yang diketahuinya dulu di sini f atau muatan listrik yang digunakan adalah 0,03 EV dimana 1 F itu adalah 96500 kolom Kemudian yang kedua adalah Arab yaitu 18 rumus yang digunakan untuk menghitung massa logam perak adalah w = e x f adalah massa zat yang dihasilkan dan adalah massa ekivalen zat serta F adalah muatan listrik yang digunakan untuk sendiri yaitu masa iki Vallen zat dapat dihitung dari ar biloksnya jadi langsung kita masukkan saja nilai-nilainya Ar dari AG adalah 108 nya yaitu 1 AG Plusbiloks nya 1 kemudian dikali x nya yaitu 0,03 F langsung kita hitung secara matematis akan didapatkan masa aki yaitu 3,24 gram jadi masa logam perak yang melapisi besi sebesar 3,24 gram inilah jawabannya baik sampai jumpa di soal-soal berikutnya ya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!