• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • PERBANDINGAN
  • Perbandingan Senilai (Seharga)

Video solusi : Toko "Betamart" menjual 1 1/2 kg gula pasir seharga Rp20.700,00, sedangkan toko "Indoapril" menjual 2 kg gula pasir sejenis dengan harga Rp27.200,00. Pernyataan berikut yang tepat adalah ... A. Harga gula pasir di toko "Betamart" lebih mahal Rp300,00/kg daripada harga gula pasir di toko "Indoapril". B. Harga gula pasir di toko "Betamart" lebih mahal Rp200,00/kg daripada harga gula pasir di toko "Indoapril". C. Harga gula pasir di toko "Betamart" lebih murah Rp200,00/kg daripada harga gula pasir di toko "Indoapril". D. Harga gula pasir di toko "Betamart" lebih murah Rp300,00/kg daripada harga gula pasir di toko "Indoapril".

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing