• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Momentum dan Impuls
  • Momentum

Video solusi : Bola tenis massanya 100 gram dijatuhkan ke lantai dari ketinggian 20 cm tanpa kecepatan awal. Setelah mengenai lantai, bola memantul dengan kecepatan 1 m.s^(-1) dan g=10 m.s^(-2). Perubahan momentum yang dialami bola tersebut adalah ....

Teks video

Halo friend is ini terdapat soal tentang momentum. Nah berdasarkan soal diketahui bahwa Sebuah bola yang bermassa 100 gram atau 0,1 kg dijatuhkan dari ketinggian 20 cm atau 0,2 m kemudian bola memantul dengan kecepatan 1 meter per sekon dan percepatan gravitasi bumi sama dengan 10 meter per sekon kuadrat. Nah pertanyaannya berapakah perubahan momentum bola tersebut perubahan momentum merupakan momentum bola setelah mengenai lantai atau kita sebut PT dikurang momentum bola sebelum mengenai lantai atau kita sebut 0 seperti yang kita tahu bahwa momentum merupakan masa di kali kecepatan Oleh karena itu persamaan ini dapat juga dituliskan menjadiP = m * phi t dikurang 6 dikali nol atau = m * phi t Min 0. Nah di soal baru diketahui nilai massa dan kecepatan setelah mengenai lantai atau vit e. Oleh karena itu kita harus mencari tahu besar final. Nah disebutkan bahwa bola tersebut dijatuhkan tanpa kecepatan awal. Oleh karena itu bola mengalami gerak jatuh bebas pada gerak jatuh bebas kecepatan benda saat mengenai lantai dapat ditentukan dengan persamaan y = akar 2gh kemudian kita substitusikan nilai yang diketahui di soal kepada persamaan yaitu G sebesar 10 meter per sekon kuadrat dan hak sebesar 0,2 m, kemudian kita kalikan dan kita peroleh hasil sebesar akar 4 M kuadrat per sekon kuadrat maka Finodengan 2 meter per sekon nah dikarenakan gerak bola saat jatuh dan saat memantul memiliki arah yang berbeda maka salah satu kecepatannya kita tandai dengan tanda negatif misalkan untuk kecepatan saat jatuh bernilai negatif maka nilai Sin a = negatif 2 meter per sekon kemudian kita substitusikan nilai nilai yang diperoleh kebersamaan perubahan momentum sebesar 0,1 kg sebesar 1 meter per sekon dan V 0 sebesar negatif 2 meter per sekon maka Delta P = 0,1 kg dikali 3 meter per sekon maka = 0,3 kg meter per sekon di soal perubahan momentum dinyatakan dalam bentuk Newton second maka kita harus merubahnya diketahui 1 kg mKuadrat = 1 Newton maka jika kita mengalikan kedua ruas dengan second diperoleh 1 kg meter per sekon = 1 Newton sekon. Oleh karena itu besar perubahan bola = 0,3 second maka untuk soal ini jawaban yang benar adalah 0,3 Newton second sampai bertemu di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!