• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Laju Reaksi
  • Pengertian dan Pengukuran Laju Reaksi

Video solusi : Pada reaksi 2P + 2Q -> R + 2S diperoleh data sebagai berikut. [P] (M) [Q] (M) Laju Reaksi (M det^(-1)) x y s 2x y 4s 3x 2y 18s Berdasarkan data tersebut maka persamaan laju reaksinya adalah ....

Teks video

Halo Ko Friends di sini ada soal mengenai laju reaksi rumus dari laju reaksi atau disimbolkan sebagai r = k konsentrasi reaktan nya disini reaktannya P dan Q A P ^ kan dengan ordonya di kali konsentrasi reaktan Ki di dekatkan dengan ordernya nah rumus utamanya itu seperti ini kemudian kita diminta untuk menentukan persamaan laju reaksi jika diketahui data-data yang ada pada tabel untuk menentukan orde a dan b nya kita harus mengeliminasi salah satu untuk percobaan yang pertama dan yang kedua di sini R1 banding R2 untuk percobaan yang pertama berarti k dikali konsentrasi p dipangkatkan a ordernya kali konsentrasi G dipangkatkan orderKemudian dibagikan di kali konsentrasi P dipangkatkan ordernya di kali konsentrasi Ki dipangkatkan ordernya. Setelah itu kita masukkan angkanya untuk R1 laju reaksinya yaitu S Kemudian untuk R2 yaitu 4 s = k dikali konsentrasi P itu kan X berarti x ^ a dikali konsentrasi Ki yaitu y ^ d undian dibagi x konsentrasi p yang kedua yaitu 2 x ^ a kali konsentrasi yang yang kedua yaitu y, ^ b kemudian katanya bisa kita hilangkan dianya juga bisa kita coret dan esnya juga bisa kita coret jadi yang tersisa adalah 1 per 4 = x ^ aBagi 2x ^ a kemudian seperempat = X per 2 x ^ a kemudian x nya bisa kita hilangkan sehingga yang tersisa yaitu seperempat sama dengan 1 per 2 pangkat kan a sehingga didapatkan nilai a. = 2 kemudian kita menghitung untuk orde yang B sekarang kita bisa menggunakan persamaan yang ke-1 dengan yang ketiga saja Berarti 1 dibandingkan dengan Ertiga untuk R1 yaitu k dikali konsentrasi p-nya itu x ^ a * y ^ B Kemudian untuk yang ketiga yaitu k dikali konsentrasi p-nya itu adalah 3 x ^ a x 2 y ^ b. Selanjutnya kita masukkanR1 yaitu S dan untuk Ertiga yaitu 18 s = k * x ^ ax itu dua yang sudah kita cari dikali Y pangkat b. Kemudian dibagikan dikali 3 x kuadrat dikali a pangkat b. Selanjutnya bisa kita hilangkan esnya kakaknya dan x kuadrat Nya sehingga didapatkan 1 per 18 = Y pangkat b per 9 x 2 y ^ b 9 nya kita coret singgah di sini menjadi 2 maka 1 per 2 = Y + 2 y ^ bHanya bisa kita coret maka didapatkan 1 per 2 = 1 per 2 ^ B sehingga didapatkan nilai b = 1, maka untuk persamaan laju reaksinya yaitu r = k p ^ orde reaksi a yaitu 2 konsentrasi Ki dipangkatkan orde reaksinya B yaitu satu tidak usah kita tulis sehingga jawabannya adalah yang c. Sekian penjelasannya sampai jumpa pembahasan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!