Nah kali ini kita akan membahas salah satu contoh soal tentang hambatan kawat pada soal yaitu Diketahui sebuah kawat penghantar memiliki panjang 100 m, b. Tuliskan l = 100 m selanjutnya luas penampangnya 2,5 mm kuadrat maka kita Tuliskan = 2,5 mm kuadrat atau kita ubah ke dalam satuan meter kuadrat maka menjadi 2 koma 5 kali 10 pangkat min 6 meter kuadrat selanjutnya untuk hambatan jenis dari kawat tersebut yaitu sebesar 17 kali 10 pangkat min 7 Ohm meter atau kita Tuliskan ro = 7 kali 10 pangkat min 7 Ohm m. Selanjutnya yang ditanyakan pada soal tersebut yaitu besarnya hambatan kawat atau r-nya untukpersoalan ini kita akan menggunakan rumus hambatan kawat yaitu rumusnya sebagai berikut R = Rudi x l a di mana kita sudah memiliki nilai-nilai dari tiap variabel tersebut maka kita dapat langsung melakukan perhitungan r = p * l a sehingga 7 dikali 10 pangkat min 7 dikali 100 dibagi 2,5 dikali 10 pangkat min 6 maka kita mendapatkan nilai 17 dikali 40 dikali 10 pangkat min 7 dibagi 10 pangkat min 6 maka kita mendapatkan nilai yaitu 680 kali 10 pangkat min 1 sehingga kita mendapatkan nilai dari hambatan kawat nya yaitu 68 Ohm dan pembahasan dari soal ini sampai jumpa di soal berikutnya