• Fisika
  • Elektromagnetik Kelas 12 SMA
  • Induksi Elektromagnetik
  • Hukum Lenz

Video solusi : Sebuah kumparan memiliki hambatan 12 ohm, diletakkan dalam fluks magnetik yang berubah terhadap waktu, yang dinyatakan dalam phi = (3t - 8)^3, dengan phi dalam Wb dan t dalam sekon. Berapakah arus yang mengalir dalam kawat pada t = 4 s?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!