• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 10 SMA
  • Hukum-Hukum Dasar Kimia dan Stoikiometri
  • Konsep Mol dan Hubungannya dengan Jumlah Partikel, Massa Molar, dan Volume Molar

Video solusi : Sebanyak 18 gram glukosa dibakar dengan oksigen menghasilkan 26,4 gram gas karbon dioksida dan 10,8 gram uap air. Berapa gram oksigen yang telah bereaksi pada pembakaran tersebut?

Teks video

Halo Google pada saat ini sebanyak 18 G glukosa dibakar dengan oksigen menghasilkan 26,4 G gas karbondioksida dan 10,8 G uap air. Berapa gram Oksigen yang telah bereaksi pada pembakaran tersebut Reaksi yang terjadi adalah 6 h12 o6 ditambah dengan 6 O2 membentuk 6 CO2 ditambah dengan 6 H2O gimana Glukosa yang memiliki massa 18 gram kemudian menghasilkan 26,4 G CO2 dan 10,8 G h2o dan ditanyakan di sini. Berapakah massa dari gas oksigen dan isinya berlaku hukum kekekalan massa di mana massa zat sebelum reaksi sama dengan massa zat setelah reaksi dimana disini massa sebelum reaksi adalah massa dari C6 h12 o6 dan O2 dan massa setelah reaksi adalah massa dari CO2 dan H2O maka disini massa sebelum reaksi adalah 18 gram ditambah dengan massa O2 dan masa setelah reaksi 37,2 gram maka massa O2 adalah 37 koma 2 gram dikurangi 18 G dan didapatkan 19,2 G maka massa oksigen yang bereaksi adalah 19,2 gram pada Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing