Halo kongruen pada suhu kali ini kita diminta untuk menentukan titik didih dari larutan glukosa 450 gram Mr nya 180 yang dilarutkan dalam 2 gram air berarti kita berbicara tentang kenaikan titik didih larutan atau Delta TB di mana rumus dari Delta TB yang pertama sama dengan KB dikali moral karena glukosa merupakan non elektrolit rumus yang kedua adalah delta TB = TB my TB nol berarti langkah yang pertama kita mencari Delta TB menggunakan rumus ke-1 di mana Berarti Delta TB = KB dikali m di mana rumus dari moral adalah massa terlarut per Mr DIY * seper massa pelarut dalam satuan kg jadi masa lalunya satuan kg massa terlarut nya dalam satuan gram sehinggadi sini Mr nya 180 masa lalunya ada dan massa pelarut nya 2 berarti 0,52 dikali 450 per 180 dikali 1 per 2 Maka hasilnya adalah 0,65 derajat Celcius Kemudian yang kedua kita mencari TB yaitu titik didih larutannya dengan menggunakan rumus yang kedua yaitu Delta TB = TB dikurangi tb0 di mana Delta TB nya sudah ada dan tenornya ingat tb0 artinya titik didih pelarut murni yaitu Air nilainya adalah 100 derajat Celcius sehingga PB = Delta TB ditambah tb0 Delta bb-nya 0,65 derajat Celcius tenornya 100 derajat Celcius Maka hasilnya adalah 100,65 derajat Celcius maka jawaban yang benar dari opsi a b c d e f disini adalah opsi yang D Oke Oke sampai jumpa di Jalan berikutnya