• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • TEOREMA PYTHAGORAS
  • Penggunaan Teorema Pythagoras dalam Menentukan Jarak Dua Titik

Video solusi : Sebuah tangga yang panjangnya 6 m bersandar pada sebuah tiang listrik. Jarak ujung bawah tangga terhadap tiang listrik adalah 3 m. Tinggi tiang listrik yang dapat dicapai oleh tangga adalah ....

Teks video

pada soal kali ini Diketahui sebuah Tangga Panjangnya 6 m bersandar pada sebuah tiang listrik dengan jarak antara bawah tangga dengan tiang listrik adalah 3 m, maka tinggi tiang listrik yaitu t dapat kita hitung menggunakan kagura's t kuadrat = 6 kuadrat dikurangi 3 kuadrat 6 kuadrat 36 dikurangi 3 kuadrat 9, maka t kuadrat = 27 t = √ 27 M maka pilihan jawaban yang tepat adalah C sekian sampai jumpa di pembahasan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing