Video solusi : Gelombang berjalan pada seutas tali dengan simpangan dinyatakan dalam persamaan y=10 x 4 pi(0,1 x+5 t) , dengan x dalam cm dan t dalam sekon. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.
(1) Cepat rambat gelombang berjalan 10 m / s .
(2) Frekuensi gelombang berjalan 0,2 Hz.
(3) Panjang gelombang berjalan adalah 5 cm .
(4) Bilangan gelombang 5 .
Pernyataan yang sesuai ditunjukkan oleh nomor ...
A. (1) dan (2)
D. (2) dan (4)
B. (1) dan (3)
E. (3) dan (4)
C. (2) dan (3)