• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Luas Segitiga

Video solusi : Diketahui segitiga ABC dengan AB=BC=4 cm dan AC=6 cm. Luas segitiga ABC tersebut adalah ....

Teks video

Pada soal ini kita diminta untuk menentukan luas segitiga ABC diketahui segitiga ABC dengan panjang AB = BC = 4 cm dan panjang AC = 6 cm untuk menentukan luas segitiganya kita menggunakan rumus ini. Nah ketiga rumus ini sama saja yang membedakan hanya ketika yang ingin kita gunakan sudut a maka kita menggunakan rumus ini dimana B kecil dan C kecil ini merupakan sisi-sisi yang mengapit sudut a. Begitupun ketika yang ingin kita gunakan adalah sudut b. Maka rumus ini yang kita gunakan di mana A kecil B kecil ini merupakan sisi-sisi yang mengapit sudut B dan ketika yang akan kita gunakan adalah sudut C maka kita gunakan rumus ini gimana kecil dan b kecil ini merupakan Sisi yang mengapit sudut c. Jadi untuk menentukan luas segitiga ABC ini kita bisa menuliskan rumus nya seperti ini luas segitiga ABC = seperdua x a b * a c dikali Sin a karena di sini sini Merupakan sisi-sisi yang mengapit sudut a. Namun karena Sin A belum diketahui kita akan menentukan sin a terlebih dahulu sebelum menentukan sin a Kita tentukan dulu cos a berdasarkan rumus ini. Nah ketiga rumus ini sama saja yang membedakan hanya ketika yang dicari cos a maka B kecil dan C kecil ini merupakan sisi-sisi yang mengapit sudut A dan a kecil ini merupakan Sisi yang berhadapan dengan sudut a Nah jadi = AB kuadrat + y kuadrat dikurang B C kuadrat per 2 kali a b * a c = kuadrat dari 4 cm kuadrat dari 6 cm dikurang kuadrat dari 4 cm per 2 dikali 4 cm dikali 6 cm sehingga kita peroleh cos a = 3 per 4 selanjutnya kita tahu bahwa itu sama dengan sisi samping sudut Sisi miringnya ini merupakan Nah karena itu sama dengan Sisi di depan sudut Sisi miringnya jadi kita menentukan Sisi di depan sudut a yaitu b c dengan rumus Phytagoras diperoleh BC = √ 7 kita peroleh Sin a = akar 7 per 4 jadi luas segitiga ABC = seperdua dikali 4 cm dikali 6 cm dikali akar 7 per 4 diperoleh luas segitiga ABC = 3 √ 7 cm kuadrat sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing