jadi pada persoalan ini kita diminta untuk mencari frekuensi nada dasar dari Sebuah dawai yang kedua ujungnya diikat untuk menggunakan perhitungan kita dapat Tuliskan terlebih dahulu Apa saja yang kita ketahui dalam persoalan ini berikut l atau buah dawai yang panjangnya 80 cm dengan huruf L 80 cm atau dalam satuan meter Tuliskan 80 kali 10 pangkat min 2 M kemudian cepat rambat gelombang pada dawai tersebut adalah 400 m sini kita simbolkan dengan huruf P sebesar 400 meter per sekon disebutkan pula kita diminta untuk mencari frekuensi nada dasar do berarti kita simbolkan dengan huruf N = 0 karena nada dasar untuk mencari frekuensi nada atas ke n pada sumber bunyi dawai dapat dirumuskan F N = N + 1 alive r2l masukan sesuai dengan persoalan tadi frekuensi nada dasar itu berarti ini adalah 00 per 1 kali 400 per 2 kali 80 kali 10 pangkat min 2 yang sudah kita rubah dalam satuan meter tadi kan kita kalkulasikan sedemikian rupa 400 dikalikan 2 * 0,8 ini hasil perkalian dari 80 * 10 ^ 2 dan Ini 400 per 1,6 yang merupakan hasil dari 2 * 0,8 per 100 dibagi 1,6 diperoleh hasil 250 Hz jadi frekuensi nada dasar yang dihasilkan dawai tersebut adalah 250 Watt pada poin jawaban B sampai jumpa di persoalan berikutnya