di sini kita akan mencari besar sudut a berdasarkan gambar pada soal maka terlebih dahulu kita akan mencari besar sudut ACB dan dimana disini kita lihat bahwa besar sudut ACB apabila kita jumlahkan dengan besar sudut ACD maka nilainya sebesar 180 derajat sehingga dari sini kita dapat Tuliskan untuk besar sudut ACB itu = 180 derajat dikurang besar sudut a c d sehingga disini kita dapat Tuliskan besar sudut ACB = 180 derajat dikurang 125 derajat sehingga kita dapatkan hasilnya yaitu nah ini kita kurangkan maka kita dapatkan 55 derajat sehingga disini dapat kita Tuliskan besar sudutnya 50 derajat Nah selanjutnya karena kita ketahui bahwa besar sudut B ini merupakan sudut siku-siku maka nilainya yaitu 90 derajat selanjutnya kita mengetahui bahwa besar sudut dari sebuah segitiga yaitu 180 derajat sehingga dari sini dapat kita Tuliskan 180 derajat itu sama dengan kita Tuliskan masing-masing sudutnya disini sudut a + sudut B + sudut C sudut berdasarkan segitiga ABC selanjutnya disini kita masukkan nilainya 180 derajat = untuk sudut a ini yang akan kita cari ditambah sudut B kita ketahui sebuah siku-siku yaitu 90 derajat + sudut C yaitu 55 derajat selanjutnya dari sini dapat Tuliskan 180 derajat = sudut a + ini kita jumlahkan hasilnya 145 derajat sehingga untuk sudut a di sini kita dapatkan 180 derajat dikurang 145 derajat maka kita dapatkan sudut A nilainya yaitu 35 derajat sehingga dari sini kita dapatkan hasil akhirnya yaitu 35 derajat, maka jawaban yang tepat nya adalah B sampai jumpa di video selanjutnya