• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • ARITMETIKA SOSIAL (APLIKASI ALJABAR)
  • Harga Pembelian, Harga Penjualan, Untung, dan Rugi

Video solusi : Di suatu kantin, terdapat 3 orang pedagang. Simaklah situasi ketiga pedagang tersebut pada suatu hari berikut ini dengan cermat!1. Penjual nasi kuning dengan modal Rp300.000,00 menjual 50 bungkus nasi kuning seharga Rp6.000,00 tiap bungkusnya.2. Penjual es krim dengan membeli bahan-bahan es krim seharga Rp200.000,00 menjual 65 U es krim seharga Rp3.000,00 setiap U-nya.3. Penjual mi bakso dengan modal Rp400.000,00 menjual 60 porsi mi bakso seharga Rp8.000,00 setiap porsinya.Berdasarkan ilustrasi tersebut, lengkapilah tabel berikut ini!Berdasarkan tabel tersebut, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!1. Pedagang manakah yang hasil penjualannya melebihi modal atau harga pembeliannya?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing