• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • PERBANDINGAN
  • Menyatakan dan Menyelesaikan Perbandingan

Video solusi : Pak Bima adalah seorang peternak sapi dan kerbau. Sekarang Pak Bima mempunyai 56 ekor sapi dan 72 ekor kerbau. Berapakah perbandingan jumlah sapi dan kerbau Pak Bima?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!